Sabtu, 07 Januari 2012

pilihan profesiku

pilihan profesiku

memilih profesi itu adalah salah satu hal terbesar dalam hidup setiap umat manusia yang ada dimuka bumi ini, karna dari memilih profesi, itu akan menentukan seperti apa kita kedepannya.
apakah kita akan sukses, atau hanya akan seperti berjalan ditempat..memilih profesi itu harus dilakukan dengan serius dan tepat, karna itu tak akan semudah membalik telapak tangan, mungkin memilih adalah hal yang mudah,
tapi bertanggung jawab atas pilihan kita adalah hal yang cukup berat..seperti memiliki sikap profesionalisme, kalau kita plinplan dalam memilih profesi, ya apalah jadinya nanti..akan sulit orang percaya kepada kita..
dari banyak pilihan yang ada, saya berasa lebih meminati bagian system analyst.
System Analyst bertugas mempelajari aktivitas bisnis yang akan dibuat sistemnya. Merekalah yang menentukan kebutuhan berdasarkan informasi yang didapat. Tanggung jawab seorang System Analyst ada pada penentuan kebutuhan sistem yang akan dibangun, bukan pada design sistem yang sudah ditentukan. Patut dicatat, ada beberapa kasus seorang System Analyst mencakup System Design.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar